Polsek Karangjati memberi sembako warga yang terdampak banjir

Ngawi, Ramah Publik. com– Polsek Karangjati bersama Forpimcam Karangjati memberi sembako warga yang terdampak banjir yaitu luapan air di Desa Campurasri Kecamatan Karangjati Kabupaten Ngawi.

Rabu ( 2/11/2022) Pukul 15.00 Wib

 Forpimcam Kecamatan Karangjati Telah Membantu Warga dan Pemberikan Bantuan berupa Sembako kepada Warga Desa Campurasri Kec. Karangjati yg Rumahnya terdapak luapan air akibat curah hujan yang tinggi, Sehingga menyebabkan aliran sungai yang melewati desa dan Persawahan Desa campurasri Meluap, Adapun Bantuan yang di salurkan Kepada Masyarakat campurasri terdampak luapan air Meliputi Dusun campurasri 1 jumlah terdampak sebanyak 3 RT, Dusun. Campurasri II terdampak sebanyak 3 RT, Dsn.Dungwaluh Jumlah terdampak sebanyak 2 RT.

Dalam giat tersebut di hadiri oleh Forpimcam Camat Karangjati Suharno, SE, Danramil Karangjati Kapten ARH. Sarji, Kapolsek Karangjati IPTU Agus Andi Anto.P, S.H., MH, Kades Campurasri Sutrisno. BKTM Desa Campurasri AIPDA Subagio, Babinsa Campurasri KOPTU Sutrisno,

 Bahwa aktifitas warga masyarakat Normal masih berjalan seperti biasa,  Koordinasi Aktif dengan Pihak Forpimcam dan Instansi terkait serta pihak Pemdes, Debit air berangsur-angsur surut,aktifitas masyarakat dapat kembali normal seperti biasa, dan masyarakat dapat memanfaatkan sembako tersebut untuk kebutuhan sehari-hari”Pungkas Kapolsek Karangjati,” IPTU Agus Andi A.P. SH M.H.(Adi)